Artikel Populer

Sopir Angkot Ancam Demo Rabu Besok, Penjabat Wali Kota Ambon Ajak Dialog

 Ambon.Suara Reformasi.Com. Penjabat Wali Kota Ambon Bodewin Wattimena, mengundang perwakilan Asosiasi Sopir Angkot Ambon (Aska) untuk melakukan dialog bersama, guna mencegah aksi unjuk rasa yang direncanakan akan dilaksanakan para sopir pada Rabu (22/2/23) besok. Dialog yang berlangsung di ruang rapat wali kota, Selasa (21/2/2023) itu, bertujuan untuk membahas tiga tuntutan yang diajukan kepada ...

Selengkapnya

Bupati Malra Pimpin Rakor Penyaluran Realisasi Paket Fisik Tahun 2023

 Langgur.Suara Reformasi.Com. Bupati Maluku Tenggara Muhamad Thaher Hanubun memimpin rapat koordinasi (Rakor) dalam rangka pengaturan rencana realisasi paket kegiatan fisik tahun anggaran 2023 di ruang rapat bupati, Selasa (21/2/2023). Rapat yang melibatkan pimpinan perangkat daerah dalam lingkungan Pemerintah Kabupaten Maluku Tenggara (Malra) berjalan lancar dalam suasana kekeluargaan.Bupati Tha...

Selengkapnya

Bagian firman Tuhan hari ini (LPJ GPM) Mazmur 62:1-5,

 merupakan ungkapan keyakinan yg dimiliki oleh seorang raja yaitu Daud bahwa kepercayaannya hanya kepada Tuhan..Daud ingin memberikan pengalaman hidupnya ttg apa yg pernah dia jalani dan alami ketika banyak musuh mengejarnya bahkan ketika ia memusuhi dirinya sendiri bahkan ingin membunuhnya..Dan apa yang dilakukan oleh Daud? LDi dalam kekalutan pikirannya, didalam banyaknya tekanan, intimidasi, k...

Selengkapnya

Jadi Terendah Ketiga di Provinsi Maluku, Kabupaten Kepulauan Aru Masuk Zona Merah

Ambon.Suara Reformasi.Com. Kepala Ombudsman RI perwakilan Provinsi Maluku Hasan Slamet memberikan sertifikat penilaian standar pelayanan publik/ opini pengawasan penyelenggaraan pelayanan publik Tahun 2023 kepada Kabupaten Kepulauan Aru yang dihadiri oleh Wakil Bupati Kepulauan Aru Muin Sogalrey, Selasa (21/2/2023) . Wakil Bupati Kepulauan Aru Muin Sogalrey dalam wawancaranya mengatakan bahwa berd...

Selengkapnya

Hadapi Smart City Bussines Match Making, Ririmasse Pimpin Rakor Dewan dan Tim ASC

Ambon.Suara Reformasi.Com. Dewan dan Tim Pelaksana Ambon Smart City (ASC) melaksanakan rapat koordinasi secara virtual, Selasa (21/2/2023). Sekretaris Kota (Sekkot) Ambon, sekaligus Ketua Dewan Pembina ASC, Agus Ririmasse, menyatakan, tujuan rapat koordinasi selain untuk konsolidasi dan meningkatkan komitmen bersama, juga untuk menggagas upaya-upaya inovatif satu ekosistem kota, dalam mengatasi be...

Selengkapnya

Peringati HPSN, Wattimena Harap Kota Ambon Bersih dari Sampah

Ambon.Suara Reformasi.– Penjabat Wali Kota Ambon Bodewin Wattimena berharap salah satu dari 11 kebijakan prioritasnya, yakni “Ambon Bersih” dapat terwujud. Ambon – Penjabat Wali Kota Ambon Bodewin Wattimena berharap salah satu dari 11 kebijakan prioritasnya, yakni “Ambon Bersih” dapat terwujud.Harapan itu disampaikan Wattimena, saat membuka kegiatan Hari Peduli Sampah Nasional (HPSN) 2...

Selengkapnya

Wattimena berharap Gerai Modern Bantu Atasi Pengangguran di Kota Ambon

Ambon.Suara Reformasi.Com.Penjabat Wali Kota Ambon Bodewin Wattimena berharap dua gerai modern yakni, Indomaret dan Alfamidi dapat membantu pemerintah kota dalam mengatasi permasalahan respon di kota berjuluk Manisee ini. Harapan tersebut disampaikan Wattimena saat melakukan pertemuan dengan manajer Indomaret dan Alfamidi, Senin (20/2/2023) di Balai Kota Ambon.Wattimena mengungkapkan, saat pertemu...

Selengkapnya

IDSD Kota Ambon Tahun 2022 Capai 3,49

 Ambon.Suara Reformasi.Com.– Indeks Daya Saing Daerah (IDSD) Kota Ambon pada Tahun 2022 berhasil menembus angka 3,49. Hal tersebut disampaikan oleh Penjabat Wali Kota Ambon Bodewim Wattimena, Senin (20/2/2023). “Data IDSD ini harus memenuhi 12 pilar indikator daerah, yakni, institusi, infrastruktur, Adopsi TIK, stabilitas ekonomi makro, kesehatan, keterampilan, pasar produk, pasar tenaga kerj...

Selengkapnya

UMKM Menembus Pasar Moderen

Ambon Suara Reformasi.Com.UMKM perlu dibina pemerintah Kota Ambon agar mampu melakukan usaha menembus pasar modern. Pernyataan ini di sampaikan Pj Walikota Ambon, Bodewin Wattimena kepada wartawan di Ambon saat pihaknya bersedia memberikan komentar soal UMKM Kota Ambon Selasa (21/2/2023)"kami mengharapkan produk dari UMKM termasuk binaan Pemkot dapat menembus pasar modern agar masanya rakyat dapat...

Selengkapnya

Bagian firman Tuhan hari ini (LPJ GPM) Bilangan 12:1-16

mengatakan bahwa Harun dan Miryam mengatai ngatai Musa..Mereka cemburu dan irihati terhadap Musa karena Tuhan memang menyatakan firmanNya secara khusus kepada Musa, lebih istimewa dar pada nabi yg lain. .Tuhan yg memilih Musa untuk mengemban thgas memerdekakan bangsa Israel keluar dari Mesir..Namun Musa yg berhati lembut tidak membalasnya..Tapi Tuhan menjadi murka dan menghukum Miryam dengan penya...

Selengkapnya

Testimonial

Nulla vel metus scelerisque ante sollicitudin commodo....

Cindy

Tingkatkan !!!...

Larry

Bagus...

Jerry

Good !!...

nisa

Blognya keren !!...

Mila Karmila

Metode SEO yang sangat keren!!!......

Dian Herliwan
Kategori